Windows 8 RecImg Manager v1.1 - Windows 8 merupakan sistem operasi terbaru saat ini, tidak dapat dipungkiri lagi keberadaannya membuat orang berlomba-lomba untuk bisa menggunakan sistem operasi yang satu ini. Windows 8 datang bagaikan magnet dengan berbagai fitur yang memanjakan para penggunanya. Banyak aplikasi yang secara default sudah ada pada windows 8 tersebut. Tetapi dari sekian banyak aplikasi tersebut adalah yang bisa membackup data sistem operasi, setting yang anda telah lakukan pada sistem operasi di pc anda serta dokumen penting lainnya ?


Menjawab hal tersebut admin perkenalkan dulu software yang namanya Windows 8 Reclmg Manager v1.1. Untuk mendapatkannya mudah saja anda hanya perlu klik link ini. Setelah didownload jalankan setupnya.


Ketika anda selesai menginstall maka anda akan menemukan tampilan seperti berikut.


Hanya dengan mengklik pilihan Backup maka proses Backup data anda akan segera dimulai.


Pilih direktori penyimpanan backup data anda dan start backup.


Tunggu proses backup hingga selesai, proses ini tergantung dari seberapa besar ukuran backup data anda. Anda dapat merestore kembali data anda dengan memilih pilihan restore. Sekarang anda bisa membackup data-data anda dengan mudah..enjoy.

0 komentar Blogger 0 Facebook

Posting Komentar

 
iTEKNOPEDIA © 2013. All Rights Reserved. Share on Blogger Template Free Download. Powered by Blogger
Top